Begini Cara Buat Rekening Bank Perusahaan di Bank Mandiri

  • Bagikan

BTM.CO ID, BATAM – Begini Cara Buat Rekening Bank Perusahaan dan syarat – syarat di Bank Mandiri.

Cara Buat Rekening Bank Perusahaan di Bank mandiri bisa dilakukan anda seorang direktur.

Dirangkum btm.co.id, terdapat beberapa syarat yang harus dilengkapi saat akan mengajukan rekening bank perusahaan anda.

BACA JUGA:   Bea Cukai Batam Jalin Kerjasama Dengan Satpol PP Batam Terkait Optimalisasi DBH CHT

Syarat dokumen yang harus dilengkapi sebagai berikut:

  1. Akte asli perusahaan anda akte berupa PT ataupun CV.
  2. SK Menhumkam asli
  3. KTP direktur
  4. NPWP perusahaan
  5. KTP direktur
  6. NPWP direktur
  7. Dan lainnya.

Dari syarat – syarat Buat Rekening Bank Perusahaan bisa berubah sesuai ketentuan Bank tersebut.

BACA JUGA:   Program Eazy Passport, Perumahan Beverly Batam Center Gelar Pembuatan Pasport Massal

Selain melengkapi dokumen, diwajibkan juga stor dana awal 1 juta rupiah bisa juga lebih. ( BTM/ DDR)

  • Bagikan